”Ilmu itu bagaikan binatang liar, menulis (mencatat) adalah pengikatnya.” -Imam Syafi`i-
Selasa, 25 Januari 2011
Pemodelan Struktur Lepas Pantai dengan Bantuan Komputer (plus free tutorial)
Dengan kemajuan teknologi komputer dan perangkat lunak dan ketersediaan komputer, analisis struktur struktur telah dibuat mudah dan cepat. Ada sejumlah program komputer komersial yang tersedia khusus kode untuk melaksanakan tiga dimensi Analisis struktur untuk struktur lepas pantai. Beberapa program tercantum di bawah ini.
Sabtu, 22 Januari 2011
Belajar dan Mengenal MOSES
Dalam proses perancangan struktur lepas pantai terapung, penentuan kemampuan kerja struktur dipengaruhi oleh beban yang bekerja pada struktur tersebut. Selain itu salah satu faktor paling penting adalah dengan mengetahui karaktersitik gerakan struktur terapung tersebut akibat beban lingkungan yang berpengaruh kepadanya.
Senin, 10 Januari 2011
Ekspedisi ke Sempu
Sempu, untuk pertama kalinya saya ke liburan ke pulau sempu pada pertengahan tahun 2010 yang lalu. Sebelumnya mari kita lihat dari beberapa sumber dulu mengenai sempu.
Jumat, 07 Januari 2011
Gambaran Perancangan Pipa Bawah Laut
Metode pengiriman minyak dan gas bumi lepas pantai dapat dengan menggunakan kapal tanker dan pipa bawah laut. Metode pengiriman dengan menggunakan pipa dianggap lebih handal dan murah. Keandalan metode ini salah satunya karena tidak terpengaruh cuaca, baik terjadi badai ataupun tidak, pengiriman minyak dan gas tidak akan mengalami gangguan.
Langganan:
Postingan (Atom)